Thursday, June 18, 2009

Benua Eropa

Menara Eiffel selesai dibangun tahun 1889. Tingginya mencapai 300 m dan merupakan bangunan tertinggi di dunia sampai tahun 1930.


Islandia disebut sebagai pulau api dan es karena cuacanya sangat dingin, namun memiliki beberapa gunung berapi yang aktif dan sumber air panas.



Bagian dari Rusia di sisi barat Pegunungan Ural, termasuk di Moskow dan St Petersburg, berada di benua Eropa.


Negara terbesar dibenua Eropa (kecuali Rusia) adalah Ukraina, dengan luas sebesar 603.700 Km persegi.


Negara Eropa berpenduduk paling banyak adalah Jerman (82.190.000 jiwa)


Menara London pertama kali dibangun tahun 1078. Sekarang di dalamnya tersimpan koleksi permata kerajaan Inggris.

No comments: